Resep 14. Es Jus Tomat Cincau Oleh Belia Putri
14. Es Jus Tomat Cincau oleh Belia Putri
Resep 14. Es Jus Tomat Cincau
Resep 14. Es Jus Tomat Cincau - Mau buka puasa buka kulkas ada tomat yaudah bikin aja jus, terus ada cincau juga tinggal dikit yaudah coba mix aja. Ternyata enak banget, perpaduan yang pas 😋 Yuk #BikinRamadanBerkesan dengan yang seger seger
Bahan - Bahan :
- 4 buah tomat
- 50 gram gula (selera)
- 2-3 sendok makan susu kental manis
- ± 1 liter air
- Secukupnya cincau
Langkah - Langkah :
- Siapkan bahan
- Potong-potong tomat
- Campurkan semua lalu blender
- Tuangkan lalu beri cincau, ini saya tuang di botol rencananya buat sahur nyatanya waktu sahur tinggal setengah karena diminum tadi karena kurang 😂
- Beri es ketika mau buka, seger manis 😋
- Happy cooking 😁
Belum ada Komentar untuk "Resep 14. Es Jus Tomat Cincau Oleh Belia Putri"
Posting Komentar