Resep Sop Buah Palapa Oleh Anik Fitriani
Sop Buah Palapa oleh Anik Fitriani
Resep Sop Buah Palapa
Resep Sop Buah Palapa - #BikinRamadhanBerkesan Tau gk knp nmanya palapa?? Itu adalah singkatan dri PepaAya keLApa PisAng๐๐๐ Buka puasa memang membutuhkan yg manis, segar dan simple... Dan ini pas bngtz untuk berbuka gk pkek ribet.. yuukkk lh bikin buat berbuka.. semoga bermanfaat... selamat berpuasa
Bahan - Bahan :
- 1/2 buah pepaya
- 4 buah pisang
- Secukupnya nata de coco
- 700 ml air matang
- 5 bungkus marimas kelapa
- Secukupnya SKM putih
- 1 sendok gula
Langkah - Langkah :
- Kupas pepaya dan pisang lalu potong sesuai selera
- Larutkan marimas kelapa dengan air dan gula serta susu. Aduk2 hingga larut.. jika nanti dirasa kurang manis bisa di tambah gula/susu ya.
- Masukka pepaya, pisang dan nata de coco.. aduk2 masukin kulkas hingga dingin.
- Taraaaaa... siap di nikmati untuk berbuka... manis, seger dan simple.. nyummi๐๐ semoga bermanfaat.. selamat berpuasa
Belum ada Komentar untuk "Resep Sop Buah Palapa Oleh Anik Fitriani"
Posting Komentar