Resep Sop Buah Palapa Oleh Anik Fitriani


Sop Buah Palapa oleh Anik Fitriani

Resep Sop Buah Palapa

Resep Sop Buah Palapa - #BikinRamadhanBerkesan Tau gk knp nmanya palapa?? Itu adalah singkatan dri PepaAya keLApa PisAng๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€๐Ÿ˜€ Buka puasa memang membutuhkan yg manis, segar dan simple... Dan ini pas bngtz untuk berbuka gk pkek ribet.. yuukkk lh bikin buat berbuka.. semoga bermanfaat... selamat berpuasa

Bahan - Bahan :

  • 1/2 buah pepaya
  • 4 buah pisang
  • Secukupnya nata de coco
  • 700 ml air matang
  • 5 bungkus marimas kelapa
  • Secukupnya SKM putih
  • 1 sendok gula

Langkah - Langkah :

  • Kupas pepaya dan pisang lalu potong sesuai selera
  • Larutkan marimas kelapa dengan air dan gula serta susu. Aduk2 hingga larut.. jika nanti dirasa kurang manis bisa di tambah gula/susu ya.
  • Masukka pepaya, pisang dan nata de coco.. aduk2 masukin kulkas hingga dingin.
  • Taraaaaa... siap di nikmati untuk berbuka... manis, seger dan simple.. nyummi๐Ÿ˜‹๐Ÿ˜‹ semoga bermanfaat.. selamat berpuasa


Belum ada Komentar untuk "Resep Sop Buah Palapa Oleh Anik Fitriani"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel