Resep Bubur Jagung Oleh Muhsinun Nikmah


Bubur Jagung oleh Muhsinun Nikmah

Resep Bubur Jagung

Resep Bubur Jagung - Takjil yang mudah dibuat, tanpa pemanis buatan. #BikinRamadanBerkesan

Bahan - Bahan :

  • 3 buah jagung manis
  • 1 lingkar gula aren
  • 100 gr gula putih
  • Santan kelapa
  • 2 lembar Daun pandan

Langkah - Langkah :

  • Iris jagung, kemudian rebus dengan air sampai tekstur jagung lembut.
  • Masukkan gula aren, gula putih, daun pandan.
  • Masukkan air santan kelapa, kemudian diaduk perlahan agar tidak pecah santan. Masak hingga jagung benar2 matang.


Baca Juga

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Bubur Jagung Oleh Muhsinun Nikmah"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel