Resep Puding Coklat Simple Enak #BikinRamadhanBerkesan #Day10 Oleh Shamila Achyar
Puding Coklat Simple Enak #BikinRamadhanBerkesan #Day10 oleh Shamila Achyar
Resep Puding Coklat Simple Enak #BikinRamadhanBerkesan #Day10
Resep Puding Coklat Simple Enak #BikinRamadhanBerkesan #Day10 - #BikinRamadhanBerkesan #Day10, Puding coklat yg nyuoklat tapi ramah kantong .. bisa jadi alternatif juga untuk jualan lhoo .. ga perlu pake DCC/coklat bubuk udah nyuoklat bgt rasanya .. cobain deh
Bahan - Bahan :
- 1 bungkus nutrijel coklat
- 2 bungkus agar2 coklat (swallow)
- 3 gelas belimbing air putih
- 3 gelas belimbing gula pasir
Langkah - Langkah :
- Siapkan panci, masukkan nutrijel coklat, agar2 coklat, air dan gula, aduk rata,
- Nyalakan api, rebus cairan untuk puding diaduk terus hingga matang/meletup-letup
- Tuang ke loyang puding, diamkan suhu ruang, lalu masukkan chiller/kulkas
- Sajikan selagi dingin dg vla vanila..
- Sangat mudah bukan ? Yuk Monggo dicoba
- Semoga bermanfaat ❤❤❤
Belum ada Komentar untuk "Resep Puding Coklat Simple Enak #BikinRamadhanBerkesan #Day10 Oleh Shamila Achyar"
Posting Komentar