Resep Nudcurry Cream Cheese Oleh Irene Franciska
Nudcurry Cream Cheese oleh Irene Franciska
Resep Nudcurry Cream Cheese
Resep Nudcurry Cream Cheese - Bosen sama rasa mie instan yg gitu2 aja? Coba resep ini deh..kalo sy sih sesuai bgt sama lidah dan selera sy banget hehehe boleh dicoba buat yg suka creamy2, cocok buat menu sahur juga lho praktis dan mengenyangkan pastinya #ManisnyaRamadhan
Bahan - Bahan :
- 1 bks mie instan rasa kari ayam (sy pake mie sedap kari special)
- 1 butir telur
- 25 gram keju parut
- 250 ml susu cair full cream
- secukupnya irisan cabe / paprika juga bisa
Langkah - Langkah :
- Rebus susu + keju hingga larut masukkan semua bumbu mie instan aduk hingga hampir mendidih.
- Masukkan mie rebus hingga setengah matang. Masukkan telur dan aduk2 hingga kental. Tambahkan sebagian irisan cabe merah aduk hingga rata.
- Angkat dari kompor. Taruh dipiring dan taburi lagi irisan cabe merah. Simple dan bikin kenyang... 😊
Belum ada Komentar untuk "Resep Nudcurry Cream Cheese Oleh Irene Franciska"
Posting Komentar