Resep Sop Bakso Kembang Tahu #BikinRamadanBerkesan Oleh Ria Tri Windarti


Sop Bakso Kembang Tahu #BikinRamadanBerkesan oleh Ria Tri Windarti

Resep Sop Bakso Kembang Tahu #BikinRamadanBerkesan

Resep Sop Bakso Kembang Tahu #BikinRamadanBerkesan - #Day6 #BikinRamadanBerkesan Menu sahur ok buka pun juga ok, mudah bikinnya bumbunya juga simpel dan cepat penyajiannya

Bahan - Bahan :

  • 50 gram kembang tahu
  • 6 biji bakso sapi
  • 1 Batang wortel (potong kotak)
  • 6 Batang kacang buncis
  • 25 gram jagung pipil
  • 3 Batang seledri (ikat simpul)
  • 800 ml Air kurleb
  • Bumbu :
  • 5 siung bawang putih (geprek)
  • 1/2 sdt merica bubuk
  • 1/2 sdt pala bubuk
  • Gula, garam, kaldu bubuk

Langkah - Langkah :

  • Rendam kembang tahu kering dengan air panas sampai lunak.
  • Didihkan air masukkan seledri dan sayuran yg sudah dipotong-potong sampai empuk.
  • Tumis bumbu, masukkan pada rebusan sayur, tambahkan gula, garam dan kaldu bubuk, cek rasa
  • Masukkan kembang tahu dan bakso sapi biarkan mendidih sebentar angkat sajikan.


Baca Juga

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Sop Bakso Kembang Tahu #BikinRamadanBerkesan Oleh Ria Tri Windarti"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel