Resep Es Campur ABC Leci Oleh Tiarha Smith
Es Campur ABC Leci oleh Tiarha Smith
Resep Es Campur ABC Leci
Resep Es Campur ABC Leci - Suka bgt sama minuman ini seger ,cocok buat buka puasa
Bahan - Bahan :
- 3 buah Anggur
- 1/4 potong timun suri
- 3 buah klang kaling
- 1 sendok selasih
- 60 ml sirup ABC rasa leci(secukupnya)
- 1/2 botol chimory yogurt leci
- 200 ml air es
- 3 blok es batu
Langkah - Langkah :
- Potong buah buahan, kolang kaling
- Susun di gelas
- Tambahkan selasih
- Masukan sirup ABC
- Masukan chimory
- Tambahkan air es dan es batu
- Siap dinikmati
Belum ada Komentar untuk "Resep Es Campur ABC Leci Oleh Tiarha Smith"
Posting Komentar