Resep Jus Kurma Susu (utk Bumil Dan Busui) Oleh Dina Syamer Syofia
Jus Kurma Susu (utk Bumil Dan Busui) oleh Dina Syamer Syofia
Resep Jus Kurma Susu (utk Bumil Dan Busui)
Resep Jus Kurma Susu (utk Bumil Dan Busui) - Bulan puasa tinggal hitungan hari. Mau puasa, tp msh menyusui. Tahun lalu puasanya disertai dg keringat dingin krn si bungsu masih ASI. Tahun ini jg masih ASI. Nemu di facebook grup masak Langsungenak, ada yg share jus ini. Kabarnya bs bikin ASI ttp penuh, si ibu jg ga lemes. Takaran air dan susunya bebas moms. Tp kurmanya minimal 5 butir ya. Silahkan dicoba moms...
Bahan - Bahan :
- 6-7 butir kurma
- 60 ml air matang
- 150 ml susu cair (aku pakai fr*s*ian fl*g)
Langkah - Langkah :
- Buang biji kurma, rendam kurma dalam air matang selama 8 jam (rendam habis isya). Masukkan kulkas. Ga punya kulkas ga apa2, biarkan di suhu ruang aja. Ditutup ya moms.
- Pas selesai sahur, blender kurma, air rendamannya serta susu cair sampai halus. Minum 15 menit - 1/2 jam setelah makan nasi. Pastinya sblm imsak ya.
- Selamat mencoba dan selamat berpuasa bagi yg menjalankannya...
Belum ada Komentar untuk "Resep Jus Kurma Susu (utk Bumil Dan Busui) Oleh Dina Syamer Syofia"
Posting Komentar