Resep Sempol Ayam #bikinramadhanberkesan Oleh Intan Vf
Sempol Ayam #bikinramadhanberkesan oleh Intan Vf
Resep Sempol Ayam #bikinramadhanberkesan
Resep Sempol Ayam #bikinramadhanberkesan - Entah kenapa, jadi kangen sma jajanan yang satu ini, Ada baiknya dibikin aja 😍😘 buat takjil buka puasa nanti.. 😂😊
Bahan - Bahan :
- 500 gram Dada ayam (filet)
- 2 sdm tepung terigu
- 250 gram tapioka (Tani)
- 1 butir telur ayam ukuran besar
- 1 sdm merica bubuk
- 4 siung bawang merah (halus)
- 5 siung bawang Putih (halus)
- Daun bawang Dan seledri (skip)
- secukupnya Batu es
Langkah - Langkah :
- Haluskan daging ayam dengan food processor atau mixer juga bisa
- Campur daging ayam dengan tepung terigu, tapioka, garam, telur Dan bumbu lainnya
- Adon dengan sedikit Batu es
- Setelah tercampur rata, lekatkan ke lidi atau boleh diganti stik es juga bisa
- Rebus hingga matang, atau smpai mengapung
- Goreng dengan telur kocok atau dengan panir juga enak
- Selamat mencoba
Belum ada Komentar untuk "Resep Sempol Ayam #bikinramadhanberkesan Oleh Intan Vf"
Posting Komentar