Resep Sop Sayur Dan Lauknya Oleh Mama Ima & Sasya
Sop Sayur Dan Lauknya oleh Mama Ima & Sasya
Resep Sop Sayur Dan Lauknya
Resep Sop Sayur Dan Lauknya - Lanjutan menu buka puasa hari ke-7... masak apa yang ada di kulkas
Bahan - Bahan :
- Sop:
- 5 lembar daun sawi putih
- 3 lembar sawi hijau
- Pelengkap sop:
- 1 buah tomat hijau
- daun bawang
- seledri
- Bumbu sop:
- 3 siung bawang putih
- 4 siung bawang merah
- 1/2 sdt merica
- garam
- Sambal:
- cabe rawit
- bawang putih
- bawang merah
- tomat sedikit
- terasi
- Lauk:
- telur di dadar
- tahu goreng
- tempe goreng
- Bumbu rujak:
- cabe rawit
- bawang putih
- bawang merah
- kemiri
- tomat
Langkah - Langkah :
- Haluskan bumbu sop, tumis dengan 1 sendok minyak goreng
- Didihkan air, masukkan bumbu sop, sawi putih, sawi hijau. Terakhir masukkan potongan tomat hijau, daun bawang dan seledri
- Tambahkan garam dan gula secukupnya. Hidangkan taburi bawang merah goreng
- Sambal: gireng semua bahan sambal lalu diuleg sampai lembut. Tambahkan garam dan gula
- Bumbu rujak: haluskan semua bumbunya, tumis, masukkan sisa ikan dan ayam dari menu sebelumnya. Tambahkan air masak hingga matang
- Lauk: telur dadar, tahu goreng dan tempe goreng
- Selamat menikmati menu buka hari ini yaaa.. Yummmiiii
Belum ada Komentar untuk "Resep Sop Sayur Dan Lauknya Oleh Mama Ima & Sasya"
Posting Komentar