Resep Bandeng Pedas Asam Oleh Anjar Sakhi


Bandeng Pedas Asam oleh Anjar Sakhi

Resep Bandeng Pedas Asam

Resep Bandeng Pedas Asam - Pengen menu buka puasa yang nggak pakai santen tapi kental enak...

Bahan - Bahan :

  • 1 ekor bandeng
  • Bumbu halus :
  • 5 bawang putih
  • 6 bawang merah
  • 5 cabe merah keriting
  • 5 cabe rawit merah
  • Ketumbar
  • Trasi
  • 3 miri
  • Kunir
  • Pelengkap :
  • 1 sere
  • 4 daun jeruk
  • 3 daun salam
  • Lengkuas
  • 1 tomat
  • Air asam secukupnyagaram gula

Langkah - Langkah :

  • Cuci bandeng potong potong selera
  • Tumis semua bumbu sampai harum dan matang
  • Kemudian masukkan bandeng beri air diamkan sampai bumbu meresap dan matang. Siap di makan


Belum ada Komentar untuk "Resep Bandeng Pedas Asam Oleh Anjar Sakhi"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel