Resep 9. Es Buah Oleh Nurrie Handoko
9. Es Buah oleh Nurrie Handoko
Resep 9. Es Buah
Resep 9. Es Buah - Jadi resep favorit krna emg paling suka es buah yg ini .. setiap bulan Ramadhan pasti buka puasa pake es buah yg satu ini. Hehe cuss disimak resepnya Bun
Bahan - Bahan :
- 1 buah nanas
- 1 buah pepaya
- 500 gr gula pasir boleh tambah bila kurang manis
- secukupnya Kayu manis
- Biji selasih (Boleh skip)
- secukupnya Air kapur sirih
- 1 buah nanas
- 1 buah pepaya
- 500 gr gula pasir
- secukupnya Kayu manis
- Biji selasih (Boleh skip)
- secukupnya Air kapur sirih
Langkah - Langkah :
- Kupas nanas dan pepaya lalu potong kotak-kotak atau sesuai selera
- Siapkan air kapur sirih,, rendam pepaya yg sudah diiris-iris selama 30 menit
- Masak 1 atau 2 liter air bersama gula pasir,, kayu manis dan nanas
- Tiriskan pepaya,, lalu cuci hingga bersih masukkan ke dalam rebusan gula
- Aduk dan tunggu sampai mendidih dan matang
- Setelah matang matikan api dan biarkan sampai dingin
- Siapkan es batu yang sdh dihancurkan
- Ambil es batu ke dalam gelas saji,, beri selasih dan stoop buahnya
- Es buah siap dinikmati saat cuaca panas
- Selamat mencoba
Belum ada Komentar untuk "Resep 9. Es Buah Oleh Nurrie Handoko"
Posting Komentar