Resep 23. Teh Susu Hangat Oleh Era Sriwahyuni
23. Teh Susu Hangat oleh Era Sriwahyuni
Resep 23. Teh Susu Hangat
Resep 23. Teh Susu Hangat - Pulang kerja udah kesorean banget, jadi ambil langkah cepat aja untuk berbuka, cukup dengan minum teh susu hangat dan makan roti beli ditoko holland, rasanya nikmat banget #BikinRamadanBerkesan
Bahan - Bahan :
- 1 buah teh celup
- 2 sdm gula
- 1 sdm SKM
- 1/2 gelas air panas
- 1/2 gelas air minum suhu normal
Langkah - Langkah :
- Rendam teh celup dengan setengah gelas air panas, rendam sampai warna air menjadi hitam pekat
- Tambahkan gula, SKM, aduk rata
- Masukkan air suhu normal, aduk kembali
- Selesai
Belum ada Komentar untuk "Resep 23. Teh Susu Hangat Oleh Era Sriwahyuni"
Posting Komentar