Resep Es Pelangi Alpukat #dapuralamanda Oleh Ika Kumalasari
Es Pelangi Alpukat #dapuralamanda oleh Ika Kumalasari
Resep Es Pelangi Alpukat #dapuralamanda
Resep Es Pelangi Alpukat #dapuralamanda - Yang segerr...Yang segeeerr....menyambut Ramadhan ga da salahnya Kita coba coba buat es berbuka yuuukkk...😋😋
Bahan - Bahan :
- 1/2 bungkus agar-agar swallow globe hijau
- 8 sdm gula pasir
- 450 cc air
- secukupnya Sirup marjan melon Susu
- Bahan Kelapa Muda KW
- 1/2 bungkus nutrijel kelapa muda
- 10 sdm gula pasir
- 400 ml air
- Bahan Pelengkap
- 2 buah alpukat kerok
- Semangka
- Sirup marjan melon susu
- secukupnya Es Batu dan air
Langkah - Langkah :
- Rebus bahan agar-agar hijau sampai mendidih, matikan kompor dan tunggu hilang uap panas. Tuang ke cetakan, biarkan set lalu potong dadu
- Rebus bahan Kelapa Muda KW sampai mendidih. Hilangkan uap panasnya lalu tuang ke cetakan dan biarkan set. Parut sesuai selera
- Susun di gelas agar-agar hijau, kelapa muda kw, alpukat semangka dan es...tuangkan air dan sirup melon susu. Es alpukat pelangi siap dinikmati.
Belum ada Komentar untuk "Resep Es Pelangi Alpukat #dapuralamanda Oleh Ika Kumalasari"
Posting Komentar