Resep Es Kopyor #BikinRamadanBerkesan Oleh Eichan Meili Cerena
Es Kopyor #BikinRamadanBerkesan oleh Eichan Meili Cerena
Resep Es Kopyor #BikinRamadanBerkesan
Resep Es Kopyor #BikinRamadanBerkesan - Sabtu, 09 Juni 2018... Ramadhan part 25... Edisi pengen es tapi stok buah habis,,, abaikan foto yang apa adanya yaaa 😅😅😅
Bahan - Bahan :
- 1 sachet agar² warna merah
- 1 sachet nutrijell rasa strawberry
- 100 ml air
- 230 gr gula atau sesuai selera
- Secukupnya susu kental manis
- Secukupnya sirup rasa Coco pandan
- 1 bungkus es batu
Langkah - Langkah :
- Masak agar²+nutrijel+gula dengan air sampai mendidih
- Sambil menunggu agar² hilang uapnya,,,, potong² es batu kecil²
- Lalu siramkan agar² ke dalam es batu... Nanti jadinya kecil²
- Tambahkan susu dan sirup... Siap di sajikan.. Enak dan segar lhooo
Belum ada Komentar untuk "Resep Es Kopyor #BikinRamadanBerkesan Oleh Eichan Meili Cerena"
Posting Komentar