Resep 7. Es Pop Ice Kelapa Imitasi Simple Oleh Belia Putri
7. Es Pop Ice Kelapa Imitasi Simple oleh Belia Putri
Resep 7. Es Pop Ice Kelapa Imitasi Simple
Resep 7. Es Pop Ice Kelapa Imitasi Simple - Mau bikin es pop ice doger buat buka puasa tapi di penjual habis, akhirnya pilih yogurt strawberry. Tapi menurut ku mungkin enak doger. #BikinRamadanBerkesan yuk!
Bahan - Bahan :
- 2 pop ice yogurt strawberry (saran saya doger)
- Secukupnya air
- Secukupnya es batu
- Kelapa imitasi
Langkah - Langkah :
- Kepruk es batu lalu masukkan ke blender, ini biar mudah dan blendernya tidak kesusahan.
- Masukan pop ice
- Beri air secukupnya, lalu blender.
- Tuangkan ke gelas lalu beri kelapa imitasi. Resep kelapa imitasi dari jelly ini bisa dilihat di resep saya sebelumnya.
- Happy cooking 😁
Belum ada Komentar untuk "Resep 7. Es Pop Ice Kelapa Imitasi Simple Oleh Belia Putri"
Posting Komentar