Resep Nasi Bakar Pindang Tongkol Oleh Syanti Ekasari
Nasi Bakar Pindang Tongkol oleh Syanti Ekasari
Resep Nasi Bakar Pindang Tongkol
Resep Nasi Bakar Pindang Tongkol - Selalu ingin yg praktis tapi tidak membosankan untuk menu buka puasa.Maka pilihan saya jatuh pada Nasi Bakar 😊😊😊
Bahan - Bahan :
- 5 potong Pindang Tongkol
- Daun Pisang untuk membungkus
- Bumbu Halus
- 4 siung bawang merah
- 3 cm kencur
- secukupnya gula
- secukupnya garam
- Topping
- Daun Kemangi
Langkah - Langkah :
- Tumis bumbu Halus sampai wangi. Lalu masukan Ikan pindang tongkol,gula Dan garam aduk rata. Masukan Daun salam masak sebentar sampai Matang. Angkat sisihkan
- Ambil daun pisang (lapis 2 bagian tengahnya agar tidak bocor) Tata nasi pada bagian tengah daun. Ratakan nasi sambil agak ditekan tekan. Beri isian berupa tumisan Pindang tongkol lalu beri topping daun kemangi,cabe rawit Dan sereh. Gulung Daun perlahan. Padatkan sisi sisinya Lalu lipat sedemikian rupa,semat dengan Tusuk gigi.
- Bakar sisi satunya diatas Teflon sampai wangi. Balikkan nasi Dan lakukan hal yg sama utk sisi satunya. Hidangkan dengan Lalap Dan Sambal terasi ohhh Dan juga Kerupuk atau Rempeyek
- Taraaaaaaa Selamat Makan dan lupkan DIET qqiqiqiqqi
Belum ada Komentar untuk "Resep Nasi Bakar Pindang Tongkol Oleh Syanti Ekasari"
Posting Komentar