Resep 25. Roti Gulung Sosis Oleh Cooking With Sonia
25. Roti Gulung Sosis oleh Cooking with Sonia
Resep 25. Roti Gulung Sosis
Resep 25. Roti Gulung Sosis - #bikinramadanberkesan #25 #cws_roti #alaanakkos Bikkn menu sahur yang ga ribet, ini juga bisa buat menu buka puasa. Simpel, enak dan mantep. Tinggql dicocolin ke saus sambel aja 👌🏻👌🏻👌🏻
Bahan - Bahan :
- 1 lembar roti tawar
- 1 buah sosis
- 1 butir telur (kocok lepas)
Langkah - Langkah :
- Gilas roti tawar dengan botol / gelas / rolling pin hingga tipis.
- Gulung roti dengan sosis hingga padat. Potong menjadi 2.
- Balurkan dengan telur dan tertutupi.
- Panaskan minyak dan goreng hingga emas kecoklatan. Angkat dan sajikan.
Belum ada Komentar untuk "Resep 25. Roti Gulung Sosis Oleh Cooking With Sonia"
Posting Komentar