Resep Tuna Panggang Teflon #BikinRamadanBerkesan Oleh Desychrisdiana


Tuna Panggang Teflon #BikinRamadanBerkesan oleh desychrisdiana

Resep Tuna Panggang Teflon #BikinRamadanBerkesan

Resep Tuna Panggang Teflon #BikinRamadanBerkesan - Sengaja sisain 1 ekor tuna untuk dipanggang, bisa untuk menu berbuka atau untuk sahur #BikinRamadanBerkesan

Bahan - Bahan :

  • 1 ekor ikan tuna
  • Bumbu rendam (haluskan):
  • 2 bawang putih
  • 2 bawang merah
  • Secukupnya garam
  • Secukupnya merica bubuk
  • Kecap manis (saya pakai banyak suka manis)
  • Sambal (haluskan):
  • 2 bawang putih
  • 4 cabe rawit
  • Secukupnya garam

Langkah - Langkah :

  • Haluskan bumbu remdam, lalu balurkan pada ikan sampai rata diamkan minimal 30menit (lebih lama lebih meresap)
  • Panggang menggunakan teflon yang sudah diolesi margarin dengan api kecil, bolak balik masak sampai matang (bumbu yg masih tersisa saya oleskan lg pas setengah matang)
  • Sajikan dengan sambal bawang dan nasi hangat


Baca Juga

Artikel Terkait

Belum ada Komentar untuk "Resep Tuna Panggang Teflon #BikinRamadanBerkesan Oleh Desychrisdiana"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel