Resep Risoles Isi Bihun Oleh Nur Amalia
Risoles Isi Bihun oleh Nur Amalia
Resep Risoles Isi Bihun
Resep Risoles Isi Bihun - Lagi rajin buat menu takjil biasa maunya yg kilat cap cip cup udh kyk sulap aja pejam mata langsung ada mkanan di atas meja wkwk ini resep kulit nya hasil mikir2 stlah bbrpa purnama trlewati *ceilee akhirnya dpt jga karangan ala saya hehe cusss mari eksekusi
Bahan - Bahan :
- Kulit:
- 200 gr tepung terigu
- 1 sdm tepung tapioka
- 1 btr telur
- 1 sachet SKM putih
- 1/2 bks susu bubuk
- secukupnya Garam, air
- Isi:
- 2 keping bihun (saya ga timbang beratnya) rendam air panas
- 1 bh wortel di bagi 2 jadi pake 1/2 aja, di parut
- 1 siung bawang merah dan 1 siung bawang putih
- Merica, garam
- 1 batang daun seledri, potong2
Langkah - Langkah :
- Campur semua bahan kulit, aduk sampai tercampur rata. Lalu cetak satu persatu di atas teflon.
- Isi: panaskan sedikit minyak lalu tumis duo bawang masukkan wortel yg sudah di parut biarkan smpai sedikit layu lalu masukkan bihun aduk2 beri garam dan merica tes rasa terakhir masukkan daun seledri. Angkat
Belum ada Komentar untuk "Resep Risoles Isi Bihun Oleh Nur Amalia"
Posting Komentar